Apr 15, 2010

Lowongan CPNS Kementerian Keuangan / Depkeu 2010 Dibuka Bulan Mei 2010


Kementerian keuangan Departemen Keuangan / Depkeu atau yang sekarang diganti nama menjadi Kementerian Keuangan membuka lowongan CPNS untuk S1 dan S2 pada tahun 2010 ini. Diperkirakan Kementerian Keuangan akan merekrut kurang lebih 1772 CPNS. Lowongan CPNS di Kementerian Keuangan 2010 akan dibuka pada bulan Mei 2010. Proses perekrutan CPNS di Kementerian Keuangan tahun 2010 sama dengan proses perekrutan CPNS pada tahun-tahun sebelumnya. Peserta Calon Pegawai Negeri Sipil harus melewati empat tahapan tes, yakni tes kemampuan akademik, psikotes, tes kesehatan dan kebugaran. Namun, menurut informasi dari TVOne.co.id penerimaan CPNS di Depkeu ini akan lebih ketat.

Kebutuhan pegawai di Kementerian Keuangan akan dibagi ke dalam 12 unit aselon I sesuai kebutuhan masing-masing instansi. Sedangkan CPNS yang akan diambil bukan hanya berasal dari lulusan keuangan, ekonomi, akuntansi dan jurusan terkait lainnya, tetapi Kementerian keuangan juga membutuhkan lulusan dari jurusan jurusan desain komunikasi visual, ilmu sejarah, sastra Arab, Jepang, China, dan pendidikan bahasa Indonesia, hingga matematika.

Persyaratan penyaringan / penerimaan CPNS di Kementerian Keuangan 2010 ini sama dengan persyaratan penerimaan CPNS di Departemen Keuangan tahun 2008, yakni terkait dengan Kualifikasi Akademik, batasan usia / umur, Indeks prestasi kumulatif / IPK, kesahatan dan ketersediaan untuk ditempatkan dimanapun setelah lulus seleksi perekrutan CPNS.

Kepala Biro Kementerian Keuangan, Harry Z Soeratin dalam siaran pers di Jakarta mengatakan bahwa pengumuman lowongan CPNS di Kementerian keuangan tahun 2010 terkait dengan informasi lengkap tentang lowongan CPNS, seperti persyaratan dan proses pendaftaran CPNS di Kementerian Keuangan akan diumumkan secara resmi pada awak bulan Mei 2010. Adapun pendaftaran penyaringan CPNS di Kementerian Keuangan akan dilakan secara online.

Nah, bagi Anda yang berminat untuk mendaftar di lowongan CPNS kementerian keuangan, siapkan dari sekarang dokumen-dokumen yang diperlukan seperti surat keterangan sehat, surat keterangan kelakuan baik (SKKB), kartu kuning, dan legalisasi ijazah.

Update : Pendaftaran CPNS di Kementerian Keuangna dibuka hari ini silahkan lihat informasinya di Pendaftaran CPNS Kementerian Keuangan.


Klik tombol untuk share di facebook Anda!

Berita Terkait



22 comments:

Nor Sudibyo said...

DIII - nya mana? kok g dbuka buat DIII sich..hiks....

deena on April 17, 2010 at 3:18 AM said...

nah... siap2 yuk gantiin bang gayus dan temen2nya haq haq haq... piss dulu ah om gayus...:)

astri said...

duh...IPK yg nanggung bgt ky sy gmn y????
cm 2,97.....

ENews Line on April 20, 2010 at 8:10 AM said...

Wah saya mah jauh banget dari ngga bakal nyampe dah jadi PNS

Anonymous said...

D3 tidak ada lowongannya krn Kemenkeu sdah punya STAN..

EKA RH said...

untuk lulusan SI Hukum bisa ikutan tes CPNS di Dep. Keu ga Yah??? IPK sih di atas rata2 nih 3,64.. hehe

Anonymous said...

bismilah...^^

Anonymous said...

Saya s1 manajemen dgn IPK 3,41 kira2 bs ngga??
Trs saya kadang suka kurang tau bagaimana cara pendaftarannya,,

Blog berita Indonesia on April 27, 2010 at 1:24 AM said...

@all : informasi lengkap tentang lowongan cpns di kementerian keuangan akan saya tulis di website ini nanti kalau sudah resmi dibuka.

Denger2 sih, untuk jurusan TI tidak ada untuk tahun ini.

Anonymous said...

bismmillah...
semoga bisa jadi diantara 1700 yang dibutuhkan..aamiin

eutass on April 28, 2010 at 7:38 PM said...

sip. tak bukmark dlu

Anonymous said...

untuk jurusan matematika non pendidikan ada gak y?

Anonymous said...

tetep mau coba ah.... hehehehhe

w said...

kapan tepatnya dibuka pendaftaran utk depkeu... transparan dong mengenai tanggal pendaftaran secara onlinenya....

Indomagz on May 4, 2010 at 12:47 AM said...

@all : Khususnya untuk W, belum dibuka Sob. nanti kalo sudah saya tulis disini.

Sri said...

KAPAN PENDAFTARANNYA?

Anonymous said...

daftar onlinenya dimana yah? ada linknya? mohon dishare thnks

Anonymous said...

bayar berapa ya....kira2 biar lulus...biasannya juga kaya gitu....

Anonymous said...

Silahkan di cek ke TKP untuk pendaftarannya
http://ppcpns.depkeu.go.id/Bantuan.asp
saya adalah salah satu cpns depkeu yg diterima Tahun 2008. saya jamin 100% bersih dan kita tidak dipungut by sepersenpun....

Anonymous said...

somebody help me....
kemaren tu brusan daftar CPNS depkeu 2010 salah masukin data, mn udh cetak form.gmn negh cra memprebaikinya lg??kesempatan mn gk dateng 2X..masya Allah..

Anonymous said...

help me?

Bimbingan Belajar on May 15, 2010 at 6:40 AM said...

@anonymous : emang yang salah apanya?

Post a Comment